Perayan Imlek diisi dengan ibadah.
Author: Kasih Baptist School
Perayaan Kartini
Perayaan Kartini dengan tujuan siswa memaknai jasa dan perjuangan Kartini seorang pejuang emansipasi wanita dengan rajin belajar, tetap semangat dan tidak mudah putus ada ketika mengalami kesulitan dalam belajar, dan mengembangkan bakat yang mereka miliki. Kegiatan ini juga diisi dengan lomba fashion show pakaian daerah.
Sosialisasi dan SIkat Gigi Bersama
Kegiatan sikat gigi bersama merupakan salah satu program Puskesmas Kecamatan Girimaya yang diikuti oleh seluruh siswa SD Kasih Baptist. Dokter dan petugas puskesmas mensosialisasikan cara menyikat gigi yang baik dan benar kepada seluruh siswa dan guru. Setelah sosialisasi, seluruh siswa mempraktikkan cara menyikat gigi menggunakan sikat gigi, odol, dan gelas yang sudah siswa bawa dari...
TWC
Three Ways-Conference (TWC) adalah n kegiatan yang menghadirkan orang tua, siswa dan guru yang bertujuan untuk membantu mencapai target pembelajaran yang diharapkan baik dari siswa maupun orang tua. Kegiatan ini dilakukan setelah 3 bulan pembelajaran berlangsung.
Field Trip to Places of Worship
Siswa kelas 3 didampingi oleh wali kelas dan kepala sekolah mengunjungi 6 tempat ibadah yang menunjukkan 6 agama di Indonesia. Tempat ibadah yang dikunjungi yaitu Masjid Jami’, Gerjea Katedral Santo Yosef, GPIB Maranatha, Pura Jagatnatha Surya Kencana, Vihara Satya Dharma, Kelenteng Dewi Laut. Tujuan field trip ini siswa mengenal tempat-tempat ibadah dan mengajarkan toleransi antar...
Besuk Siswa
Kegiatan besuk yang dilakukan untuk mengunjungi dan mendoakan siswa yang sakit selama lebih dari 1 minggu atau dirawat di rumah sakit.
Paskah 2023
Perayaan Paskah diisi dengan kegiatan ibadah dan perayaan. Tema Ibadah The Gratest Love dengan Nats Alkitab dari ROma 5 : 8. Tujuan perayaan ini agar siswa memahami makna pengorbanan TUhan Yesus di kayu salib dan siswa memahami bahwa dirinya berharga.
Retret 2023
Retret siswa yang kembali pertama kali diadakan setelah masa pandemi. Kegiatan ini diikuti oleh siswa kelas 5 dan 6 tahun pelajaran 2022/2023 selama 3 hari 2 malam. Tema retret adalah Aku Istimewa dengan tujuan siswa mengalami jamahan Tuhan yang mengubahkan mereka menjadi istimewa dan siswa memiliki gaya hidup istimewa yang tidak turut kata dunia tapi...
ANBK H2 SESI 1 20 SEP 2022
Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) merupakan kegiatan evaluasi yang diselenggarakan Kemdikbudristek agar dapat mengetahui mutu pendidikan di suatu satuan pendidikan. Kegiatan rutin ini diikuti oleh kelas 8 pada setiap tahunnya. Pelaksanaan ANBK terdiri dari Asesmen Kompetensi Minimum, Survey Karakter dan Survey Lingkungan Belajar. Puji Tuhan hasil ANBK SMP Kasih Baptist mendapatkan nilai yang memuaskan.
Field Trip DPRD
Rabu, 15 November 2023. Seluruh siswa kelas 8 melaksanakan field trip mengunjungi Kantor DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Dalam kunjungan tersebut mendapat sambutan hangat dari Kepala bagian Legislatif, Ketua komisi Fraksi 4 bidang Pendidikan dan Kepala bagian Umum dan keuangan DPRD Provinsi. Seluruh siswa senang mengenal DPRD lebih dekat dan detail serta berdiskusi tentang pembentukan...